Sinopsis VIP Episode 16

Sinopsis VIP Episode 16 – Ssooooo. Episode sebelumnya di sini. Selengkapnya kamu bisa cari tahu di tulisan yang ini. maaf yaaa… karena kamis sampai sabtu saya cukup sibuk dengan pekerjaan lain dan ngurus bocah. Jadi belum sempat nulis kisah selanjutnya.

Pemeran tifone masuk dalam sesi lelang. Sebuah kalung terjual dengan harga yang sangat fantastis.

****

Na Jung Sun masih melayani tamu pimpinan. Seorang pengantar makanan datang dan ternyata punya niat lain. Jung Sun dan Park yang tak sengaja melintas pun mengejar pramusaji yang mendadak lari ketika Jung Sun ingin melihat KTP-nya.

Pramusaji itu tertangkap dan ada pulpen dengan rekaman di dalam kantongnya.

Pulpen itu diserahkan pada Pimpinan Wanita.

***

Pimpinan wanita itu akhirnya bertemu dengan pria. Keknya lawannya???

“Jika kamu tidak membuat ulah. Aku akan melepaskanmu.”

“Pemikiranmu masih amat dangkal.” Ucap sang perempuan. “Kamu tidak bisa mengancam Grup Hanjeong seperti ini. kurasa begitulah dirimu. Kamu berdebat denganku karena masih suami dari Lee. Setelah kamu diusir dari Grup Hanjeong, kamu pikir masih bisa duduk denganku? Jangan terlalu serakah. Kamu tidak bisa memiliki apapun. Apapun harganya.”

*orang kayak kok jadi suami istri untuk jadi lawan ya?

***

Pimpinan *yang agak tua. Tersenyum melihat Yuri. Ia sedikit menyapa Yuri. Yuri senang karena sudah mendapatkan pujian.

***

“Kamu harus memberitahuku,” Ucap Na pada suaminya,

“Baik. Aku akan memberitahu semuanya. Setelah acara ini selesai.” Jawab Park singkat.

***

Di dalam acara. Yuri melihat seorang perempuan dan membuat dirinya kikuk. Namun Yuri harus melayani para Nyonya Kaya Rayahhh lainnya  yaaang minta anggur.

Melihat keadaan canggung ini, Park langsung membantu Yuri menyiapkan anggur. Namun, Yuri tetap memberikan anggur yang ahjumma kaya raya itu.

Hingga insiden terjadi. Ahjumma yang membenci Yuri mengambil anggur yang Yuri bawa dan malah menyiramkannya pada Yuri.

“Sudah basi. Meskipun baru, jika busuk, itu sampah, benar, bukan?” ucap ahjumma usai menyiram anggur pada Yuri. “Atau bau busuknya bukan berasa dari anggur? Kamu bahkan tidak sepadan dengan sebotol anggur.”

Semua melihat. Termasuk Park dan tim lain. Bahkan ahjussi yang tadinya memuji pekerjaan Yuri.

***

Jung Sun membersihkan baju Yuri dengan handuk. Tapi pikiran Yuri sangat kacau.

***

“Maafkan aku. Seharusnya aku menjaganya dengan baik.” Ucap Park pada atasannya. Itulhooo ahjussi yang memuji Yuri.

“Orang-orang tidak boleh mengacau.”

****

Salah satu anggota Tim di naratama yang lelaki ternyata anak dari salah satu tamu VIP. Ternyata dia anak orang kaya. Tapi dia tidak ingin teman-temannya tahu.

****

Mina akhirnya pendarahan. Untungnya di hotel ada tim medis dan ia mendapatkan pemeriksaan.

***

Karena ada urusan. Pegawai lelaki di naratama mengakses komputer Park tanpa sepengetahuan bosnya. Di dalam komputer itu ada video. Setelah di play. Ia kaget dan menutup mulutnya.

***

Acara berakhir.

Yuri hanya menangis dengan tersedu sedan.

***

Mina berkemas dan hanya menatap buku kehamilannya.

***

Na Jung Sun menunggu Park untuk mendengar apa yang sebenarnya terjadi.

***

Yang dilakukan park malah pergi ke tempat lain.

Park malah pergi ke tempat Yuri.

“Maafkan aku. Aku tahu tidak seharusnya meneleponmu… tapi hari ini terlalu…” Yuri menangis.

Park memeluk Yuri.

Bersambung,,, klik di sini.

Komentar!!!

Yang saya rasakan dalam menonton drama ini adalah gedek bgt.

Masih setengah jalan lagi. 1 jam kali 8 episode. Atau 30 menit kali 16 episode lagi. Mian untuk yang nunggu. Tapi emang mau gimana lagi. Kemarin-kemarin benar-benar sibuk.

Drama ini ngambang dan cukup ngeselin.

Saya kesel aja sama Park yang sama sekali nggak tegas.

Yuri…. siapakah dia? Dia jelas punya hubungan dengan para petinggi. Tapi apa? Sampai istri petinggi itu membenci?

Tapi kerjaan Park adalah membereskan semua kebusukan atasannya soal wanita.

Nahhh.. pegawai pria itu lihat apaan di laptop Park? Apakah ada adegan wik-wik? Wkwkwkkw…..

 

You May Also Like

4 Comments

  1. sama gemes,kesel liat sipark g tegas dia tuh cinta g seh ama istrinya ko malah ketempat lain ,ngeselin ich drama teh hahaha untug yg bikin sinopsisnya lucu jadi suka ketawa sendiri hahhahaa

  2. coba pas park lg meluk yuri jung sun liat rame neh seru pasti hahahaa efek kesel ma sikap sisuami kaya g ngerasa bersalah amat seh

  3. videonya soalnya yuri sama song joon jalan bareng ko keliatan makin melindungi banget ya suaminya ,masa iya ah makin kesel hahhahaa

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!